NGABUBU-RICH #2 " How to Choose Stocks, Bonds and Funds in Accordance with Sharia"
Hallo CampusBrainers! gimana, nih puasa hari ini? semoga bisa tahan sampai buka yah!
Nah, untuk menunggu waktu buka ada seminar NGABUBU-RICH #2 dengan tema "How to Choose Stocks, Bonds and Funds in Accordance with Sharia" yang bakalan bikin kita jadi melek investasi dan saham serta reksadana berprinsip syariah.
Pemateri dari Seminar ini adalah Ari Seta Kurniawan sebagai Trainer Indonesia Stock Exchange Jawa Tengah bersama dengan Alif Rahman Aviecin sebagai Investment Specialist at Mirae Asset Sekuritas.
Seminar ini diselenggarakan oleh kelompok studi Pasar Modal Universitas Muhammadiyah Surakarta dan akan digelar di Gedung Seminar Fakultas Ekonomi dan Bisnis pada tanggal 11 Februari 2025 pukul 14.30 sampai selesai.
So, jangan sampai kelewatan yah! (CEUNAH)
Tidak ada komentar